Senin, 28 Juni 2010

HALAL HARAM BAHAN KUE

Aq suka buat kue, trus, nemu artikel tentang halal ato haramnya bahan kue di net... di blog dengan judul gaya hidup halal...

1Baking powder. Baking powder adalah bahan pengembang kue yang terdiri dari campuran sodium bicarbonate. Satu atau lebih bahan pengembang lain seperti sodium alumunium fosfat atau monocalcium fosfat serta bahan seperti pati. Status baking powder halal.

2 Baking soda. Segi kehalalan tidak bermasalah. Biasanya baking soda terbuat dari batu-batuan. Baking soda adalah nama lain untuk sodium bikarbonat. Bahan ini akan mengeluarkan gas karbondioksida (CO2) yaitu gas yang bersifat sebagai bahan pengembang kue jika dipanaskan atau ditambahkan dengan asam.

3 Margarin. Margarin terbuat dari lemak tumbuhan yang kemudian ditambahkan dengan bahan lainnya seperti bahan penstabil, penambah rasa dan pewarna yang harus dicermati.

4 shortening. Shortening adalah lemak yang berasal dari hewan atau tanaman. Shortening berfungsi agar kue atau roti mempunyai tekstur yang lembut atau renyah. Di pasaran shortening ini biasanya dikenal sebagai mentega putih. Dari sumbernya,shortening bias berasal dari lemak nabati, hewani atau bahkan campuran keduanya. Untuk mengetahui terlebih dahulu asal lemaknya. Jika berasal dari hewan, maka statusnya syubhat karena ada kemungkinan berasal dari babi.

5 Bakers yeast instant/instant dry yeast (IDY). Dalam pembuatannya kadang ada yang ditambah emulsifier (zat penstabil) yang belum jelas dari bahan nabati atau hewani. Jika hewani ada kemungkinan dari babi jika IDY ini merupakan bahan impor.

6 Cake Emulsifier. Ini adalah bahan penstabil dan pelembut adona cake. Kadang juga digunakan untuki menghemat penggunaan telur. Di pasaran bahan ini dikenal dengan nama-nama dagang seperti Ovalet,SP,Spontan 88,tbm dan lain-lain. Status emulsifier secara umum adalah syubhat karena bisa terbuat dari bahan nabati atau hewani.

7 TBM. Digunakan untuk melembutkan tekstur cake yang dihasilkan. TBM yang merupakan nama dagang merupakan bahan yang berisi mono (MG) dan digliserida (DG). MG atau DG dapat berasal dari hewan atau pun tanaman ataupun campuran keduanya. Sumber MG dan DG inilah yang patut dipertanyakan apalagi bila produknya diperoleh secara impor.

8 SP. fungsinya sama dengan TBM. Komposisi SP sperti yang dicantumkan pada kemasannya adalah Ryoto ester (gula ester),dimana esternya merupakan asam lemak. Asam lemak seperti asam stearat , palmitat, dan oleat dapat berasal dari hewan ataupun tumbuhan. Karenanya segi kehalalannya bahan ini juga termasuk salah satu yang diragukan.

9 Ovalet. Ovalet digunakan sebagai pengembang dan pelembut kue. Komposisinya mengndung turunan asam lemak dimana bisa berasal dari hewan atau tumbuhan. Karenanya mengetahui sumber dari asam lemak adalah sangat penting untuk memastikan kehalalannya.

10 VX. Kandungan atau komposisi VX adalah sodium bicarbonat, sodium acid pirofosfat dan bahan pengisi seperti pati jagung, berbentuk serbuk putih. Jika ditinjau dari komposisi bahan yang dikandungnya, maka dari segi kehalalannya produk ini aman.

11 Gelatin. Umumnya dipakai sebagai bahan pengental atau gelling agent, penegur tekstur atau untuk topping di atas kue. Gelatin berasal dari hewani (bisa sapi dan atau babi). Sebagai pengganti dapat digunakan pectin, agar-agar dari rumput laut, gel powder dari tepung iles-iles/l onjac, pati.

Siasati dengan pengganti

Kalu dilihat, BTM memang lebih banyak meragukan, tapi tak usah khawatir, ada kok cara menyiasatinya dengan mencarialternatif pengganti.

1 Cream of tartar adalah bahan pengembang berupa garam potassium dari asam tartarat yang diperoleh sebagai hasil samping industri wine. Itulah sebabnya mengapa bahan ini tidak boleh digunakan oleh umat islam. Bahan pengganti lain yang mempunyai fungsi yang sama tetapi lebih terjamin kehalalannya karena dibuat sintetis secara kimia adalah baking soda (soda kue) atau baking powder. Istilah lain dari bahan pengembang adalah bread improver atau cake improver. Di pasaran sudah ada bread improver dan cake improver yang sudah mendapatkan sertifikat halal dan dapat dilihat di daftar produk halal yang ada di jumal halal LPPOMUI

2 Rhum mengandung alcohol sampai 40 % oleh karena itu masuk golongan yang diharamkan. Info terakhir, saat ini sudah banyak beredar perasa rhum alias rhum essence, yang dibuat secara sintetis untuk menjadi bahan “alternatif” penggunaan rhum “beneran”. Tapi komisi Fatwa MUI berpendapat produk ini harus dihindari juga karena membuat konsumen tidak bisa membedakan antara rhum asli dengan yang sintetik.

3 Ekstrak cair vanili. Ekstrak vanili dalam bentuk cair banyak yang statusnya haram. Untuk mengetahuinya apa jenis pelarutnya, apakah alkohol atau propilen glikol kita bisa melihat cairannya. Jika encer, pelarutnya hampir pasti alkohol. Bila agak kental pelarutnya propilen glikol.

4 Mirin, sake, ang ciu. Mirin adalah bumbu dapur untuk masakan jepang berupa minuman beralkohol berwarna kuning, manis, mengandung gula sebanyak 40 % -50% dan alkohol sekitar 14% demikian juga sake, ang ciu, brem beras dan sejenisnya adalah produk-produk beralkohol yang berfungsi sebagai pembangkit rasa, bumbu, perendam, campuran saus, ang ciu, sebagai penghilang bau amis dapat digantikan oleh jeruk lemon atau jeruk nipis dan cuka.

Contoh titik kritis pada pembuatan produk bakeri jenis produk bahan baku bahan tambahan /pembantu roti tepung terigu, gula, air garam, ragi, susu, mentega, telur, emulsifier dough improver, malt, aroma, bahan pengisi (untuk roti isi), dan sebagainya. Biskuit tepung terigu / tepung lain, gula, air shortening, minyak/lemak, emulsifier, telur, bahan pengembang, pewarna, aroma, susu, garam, soda kue, coklat, lesitin,dsb. Cake tepung terigu/ tepung lain, gula , air mentega, telur, bahan pengembang, shortening, aroma.

Jumat, 04 Juni 2010

LIFE.......

Things dat come up when u get older...
Waktu masih muda, bukannya Aq uda tua, semua terasa menyenangkan, sederhana, dan mudah.....
Sekolah... kuliah.... b’tengkar dengan temen, patah hati, gila2an ma temen2 kost...... hal hal sederhana dan ‘normal’....
Klo uda lulus kuliah... uda kerja.... semua mulai berubah, bukan dengan usahamu tapi dengan sendirinya....
Lulus kuliah, jika kau dapat pekerjaan yg kau suka, pasti seneng banget...
Klo ga dapat kerjaan yg kau suka, kau pasti berhenti n bakal nyari yg baru ato teteup dilakuin karena gaji yg besar..... berbagai hal terjadi.....
Setelah lulus kuliah, ada yg langsung nikah trus kerja... n pastinya ada yg lum nikah, kek Aq....
Klo uda nikah, pasti orang jarang memikirkan dalam2 segala hal, karena terlalu sibuk dengan kerjaan dan keluarga... tapi, bagi yg lum nikah n getting old, banyak banget yg dipikirkan bahkan kadang tanpa harus berpikir....
Berbagai macam hal muncul as u get older...
misalnya waktu kuliah dulu, Aq seneng bgt temenan ma cowo, kelakuan pun da jd kek cowo... walopun skrg juga masih aga2 kek gitu.... hihihi... ga pernah terpikir klo Aq ga bole kek gitu, harus brubah....
Sekarang, tanpa Aq harus sibuk2 ato cape’2, Aq uda sedikit berubah dan Aq ngelakuinnya tanpa berpikir, it just happened....
Waktu baru lulus kuliah, jelas ga ada yg nanya ‘kapan’.... tapi sekarang, setiap ketemu orang, yg ditanya pertama kali adalah ‘kapan’... satu lagee konsekuensi ‘of being old’....
Klo dikenalin ma cowo, ato ketemu ma cowo, dulu otakQ akan dengan segera mengkalkulasi kualitas otaknya.....
Sekarang, klo dikenalin ma cowo, otak Aq langsung mengkalkulasi ‘kualitas suami’nya.... otak Aq langsung bekerja dengan cepat.... hahahaha.... bukan b’arti Aq bakal langsung ngejar2 klo kualitasnya okeh... Cuma,semua itu terjadi gitu ajah –otakQ berpikir,maksudQ -, terlepas dari Aq membuat diri Aq b’pikir ato ga, it just happened.....
Uda punya keinginan jadi ‘ibu’.... itu juga salah satu hal yg terjadi tanpa kita harus ‘memaksa diri’ untuk terjadi.... klo ngeliat anak2 bawaannya kepikiran ‘bisa ga Aq jd ibu yg bae, anak Aq besok kek apa yahh, besok klo punya anak harus gini harus gitu’ pokoknya macam2 pikiran ada..... kepengen jadi ibu, punya anak sendiri>>> adalah keinginan yg terselip di hati klo uda get older.....
Hal yg paling banyak terjadi klo uda get older n lum nikah ato lum punya calon adalah pikiran2 tertentu yg kadang2 ngebuat kita aga2 stress... contohnya : kapan yah Mr.Right bakal datang.... kek apa ntar yah suami Aq, kuruskah, gendutkah, apa yah kerjaannya.... umur brapa yah Mr.Right bakal datang n kita nikah...... semua pikiran2 ini datang tanpa kita harus repot2 berpikir.... semua itu manusiawi.... ga da yg salah dengan itu..... wajar ajah.... yg paling penting adalah gmn caranya kita menyikapi pikiran2 itu..... caranya adalah memperbaiki diri – bukan dengan make up ato baju baru – tapi jika kita punya sikap yg jelek, diganti dengan yg okeh..... cari kegiatan yg bermanfaat misalnya baca buku pengetahuan ato ikut klub senam kesehatan jasmani, puasa sunnah..... yg paling penting dari semuanya adalah Doa.... Doa setiap saat, n Shalat malam juga jangan lupa.....
Ustadzah di tempat ngaji bilang : ‘jodoh juga termasuk cobaan, sabar ga kita nunggu dia datang, sabar ga kita nunggu laki2 yg agamanya baik, bukannya kantong yg baik ato baik yg lainnya, banyak yg gagal dalam cobaan jodoh, nikah ma org yg ‘asal dapat’ ato lebih memilih org yg secara harta dan fisik yg baik, bukan agama yg baik’

To : My Prince
From : Me... Chapter II
Once upon a time.....
Aq ingin kaulah yg jadi pangeranQ, walopun sebenarnya Aq ga brani memintamu pada RabbQ, tapi sungguh dalam hati Aq berharap kaula pangeran yang Aq tunggu tunggu....
Sekarang, uda jelas klo PangeranQ bukan kau.....
Apakah Aq harus menyesal....
Apakah Aq harus berhenti berharap....
Apakah Aq harus menyusun mimpi kembali....
Pertanyaan yg ga penting, karena uda jelas impian Aq ga bakal terwujud, yang penting sekarang adalah melanjutkan hidup...
Semua ini – keinginan utk menjadi princess mu – uda selese, ga ada yg perlu diucapkan lagi, ga ada yg perlu kau ucapkan, ga ada yg perlu disesali....
Jodoh bukan tentang cinta , jodoh adalah perkara yg hanya Allah lah yg tau dan berhak menentukan, kita hanya bisa berdoa agar diberikan yg terbae’ menurutNYA, bukan terbae’ menurut kita.... so, Aq ga pernah punya keberanian untuk memintamu padaNYA, karena Aq ingin kehendak Allah la yg membuat mimpi ini terwujud, bukan karena doaQ yg Allah kabulkan....
Semua kata yang ada di dunia ini sudah Aq gunakan untuk mengatakan padamu betapa besar perasaanQ, kau pasti juga tau itu......
Ada pepatah bilang : ‘ U dont always get what u wanted’
Qrasa itula pepatah yg cocok untukQ.... Allah punya rencana sendiri, dan kaulah yg jadi PangeranQ bukanlah bagian dari rencanaNYA.....
Sekian lama Aq belajar ikhlas menerima rencanaNYA....
Allah knows best.....
Sekarang Aq bisa ikhlas.... akhirnya.....
PangeranQ...... well.... walopun kau bukanlah pangeranQ, untuk sekali ini dan yg terakhir kali Aq ingin menyebutmu PangeranQ..... sayonara....
Kedengaran murahan klo Aq bilang semua kenangan kita dulu akan Aq simpan baik baik, tapi sungguh Aq tetap akan mengatakannya.....
Di suatu tempat di dunia ini, PangeranQ bernafas dan berjalan.... dan dia pasti akan datang hanya untukQ..... saat dia datang Aq akan bilang ‘Okaeri’ dengan segala rasa yg Aq punya....

Ga tau apa tepatnya ‘hal’ itu disebut.....
Dulu... Aq mengenalmu, dan ini semua tentangmu... dulu... bukan masih....
Tanggal 21 maret Tahun......
Jadi ingat kuchi2 hota hai…
Rahul bilang klo dia nemuin the one-nya, semua orang memperhatikan ketika dia berjalan dan waktu serasa berhenti…..
Aku sendiri ga pernah ngalamin yang seperti itu, bagiku cinta tumbuh seiring waktu, klise memang..tapi selama ini seperti itulah yang pernah terjadi padaku…witting tresno jalaran soko kulino: cinta tumbuh karena kebersamaan… sampai Aq bertemu denganmu.... bagiQ kau bukan witting tresno, tapi seseorang yg menabrak mataQ dan membuatQ luka sehingga semua tak kan pernah sama lagee....
Tak bisakah seseorang menikah dengan orang yang telah lama dia kenal, dengan cara berpikir yang sama, hobi yang sama, tak bisakah??
Ato harus ada “sesuatu” yang digambarkan oleh orang2 dengan berbagai cara - seperti Rahul-…mungkin seperti itu…trus gimana dengan witting tresno??
Aku bingung….
Bagi Hagu: Shuuchan-nya seperti hujan…hujan bagi tumbuhan…membuatnya bisa tumbuh, berkembang dan mekar…..
Bagi Ayu: Hamada adalah seseorang tempatnya bersandar ketika dia butuh
Bagi Anjali : Rahul adalah cinta pertama dan satu-satunya
Bagi Noriko : Izaku adalah tempat bergantungnya
Bagi Izaku: Noriko adalah penuntunnya menuju segala yang benar dan berarti
Bagi Bella : Edward adalah segalanya, seseorang yang tanpanya dia tak bisa hidup
Bagi Edward : Bella cuma berarti satu kata “segalanya”
Dan apa arti kau bagiku??
Ntahla…
Aku hanya tau bahwa bagiku dia “berarti”
Seseorang yang melekat di hati dan pikiran…jarak dan waktu sama sekali ga berarti…
Apa ini cinta? Ato bukan lagi cinta tapi uda jadi obsesi?
Apa dia seperti Shuuchan bagiku, ato Izaku ato Rahul, ato Edward…ntahla…. .
Jadi ingat lagunya Joy enriquez
How can I not love u
What do I tell my heart
When do I not want u here in my arms
How does one walks away from all of the memories
How do I not miss u when u are gone
Sekarang, semua pertanyaan itu ga penting lagee karena sudah jelas kau bukan untukQ... Aq hanya berusaha ikhlas menerima rencana Allah.... Allah knows best.... Finally... Aq bisa menerima...
Dan.... Sono kawari ni sayonara...